genesismediaonline.com

GENESISMO

No Image Available

KOMUNIKASI RAKAT MUFAKAT DALAM PENANGANAN PASCA BANJIR

 Author: M. NAZAR BUDIMAN  Category: Sosial  Penerbit: GENESISMO  Tanggal Terbit: 2023  ISBN: Dalam proses  Halaman: 225  Negara: Indonesia  Bahasa: Bahasa Indonesia  Dimensi: A5 Unesco: 15,5 x 23 cm
 Deskripsi:

Buku ini melatarbelakangi dengan maksud baik menjaga kelestarian lingkungan alam di sekitar dan menjadi tugas serta tanggung jawab setiap individu. Jika terlalaikan tidak mustahil bencana alam, baik itu banjir, lonsor, dan lain sebagainya akan menimpa kita. Ketika bencana banjir yang berulang kali terjadi, terutama disaat curah hujan yang ektrim selalu melanda, hal itu disebabkan lingkungan alam yang rusak hingga serapan air sudah menghilang, diakibatkan berkurangnya hutan sebagai penyangganya. Oleh karena itu, setiap orang semestinya menjadi tugas dan tanggung jawab untuk menjaga dan memelihara kelestarian alam. Buku ini juga menjelaskan dampak banjir bukan hanya berdampak pada kerugian material, tetapi juga berdampak pada psikologi ologya yang terdampak, dimana biasanya dalam penanganan banjir selalu dilangsungkan pada saat terjadinya peristiwa banjir itu sendiri, namun dalam penanganan pasca banjir dapat dikatakan masih sangat minim. Penanganan pasca banjir itu sendiri saat diperlukan oleh semua kalangan, dan hal itu bukan hanya menjadi tugas dan kewajiban pemerintah saja, tanggung jawab melainkan semua menjadi komponen masyarakat juga. Dari latar belakang ini, maka dalam buku ini menjelaskan tentang komunikasi penanganan pasca banjir menjadi krusial dan strategis dilakukan, dan dikaitkan dengan kearifan lokal setempat. Buku ini juga menginformasikan tentang daerah tersebut yang memiliki istilah rakat mufakat untuk membangun kehidupan yang harmoni. Rakat Mufakat menjadi pilar kehidupan masyarakat yang secara terun temurun telah diwariskan oleh orang bahari, sehingga kerukunan dan keakraban dalam berkehidupan menjadi pilar dalam kesepahaman dan kesepakatan bersama (mufakat). Buku yang berjudul Komunikasi Rakat Mufakat Dalam Penanganan Pasca Banjir, dimana dalam buku ini akan membahas yang terdiri dari 8 bab ini akan membahas Komunikasi dan Strategi komunikasi pemerintah serta pendekatan strategi komuniksi pemerintah serta model strategi komunikasi pemerintah dalam penanganan pasca banjir, yang memberikan kontribusi positif pada pemerintah daerah kabupaten Hulu Sungai Tengah, dan menjadi bahan kajian pemerintah daerah sebagai bahan kajian dalam pengambilan kebijakan. Buku ini juga dapat memberikan inspirasi karya sebagai sumbangsih dan partisipasi membangun dan kemajuan daerah sebagai upaya berkarya indah bagi hidup masyarakat sekitar lebih harmoni.